PERMAINAN LUDO SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN PENDIDIKAN JASMANI, OLAHRAGA DAN KESEHATAN PADA SISWA SEKOLAH DASAR

Marhadi Marhadi

Abstract


Tujuan penelitian ini adalah untuk menghasilkan bentuk permainan ludo yang sesuai untuk media pembelajaran penjasorkes untuk siswa SD Negeri 15 Palu dan mengetahui efektifitas permainan ludo yang dikembangkan untuk pembelajaran penjasorkes. Jenis penelitian ini adalah pengembangan. Prosedur yang digunakan meliputi 10 langkah, Subyek yang digunakan yaitu siswa kelas V SD Negeri 15 Palu sebanyak 28 siswa. Data yang digunakan yaitu data kualitatif dan kuantitatif. Teknik analisis data menggunakan uji Anova Satu Faktor. Penelitian menghasilkan model permainan ludo untuk pembelajaran penjasorkes siswa SD di Kota Palu dengan pengembangan pada sarana prasarana yang meliputi luas media lapangan permainan, jumlah kota dan gambar. Kenaikan denyut jantung setelah melakukan permainan ludo adalah sebesar 56,07% dari denyut jantung maksimal. Hasil dari permainan ini dikemas dalam sebuah buku dan VCD pembelajaran. Simpulan dalam penelitian ini adalah bentuk pengembangan permainan Ludo ini sesuai untuk media pembelajaran penjasorkes SD Negeri 15 Palu, Model permainan Ludo yang dikembangkan juga sangat efektif untuk pembelajaran penjasorkes.


Keywords


Ludo Game, Media, Physical Education

Full Text:

PDF

References


Ayi, Suherman. 2018. Kurikulum Pembelajaran Penjas. Sumedang: UPI Sumedang Press.

 ewi, Nurul Hasanah Kusumah. 2019. “Penggunaan Media Permainan Ludo History (Dory) Untuk Meningkatkan Pemahaman Konsep Siswa Dalam Pembelajaran Sejarah: Penelitian Tindakan Kelas Di Xi Ips 3 SMAN 7 Bandung.” Bandung: Universitas Pendidikan Indonesia. http://repository.upi.edu.

Fadillah, Annisa Rezky. 2019. “Efektivitas Penggunaan Media Pembelajaran Permainan Ludo Kimia Berbasis Chemo-Edutainment (CET) Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas X SMA N 3 Padang.” EKJ Edukimia 1 (4): 102–6.

Mulyanto, Respaty. 2014. Belajar Dan Pembelajaran Penjas. Bandung: UPI Sumedang Press.

Ningsih, Sri Armiyanti, and Meyta Pritandhari. 2019. “Pengembangan Media Pembelajaran Ludo Pada Mata Pelajaran Ekonomi Kelas Xi Sma Purnama Trimurjo.” PROMOSI : Jurnal Program Studi Pendidikan Ekonomi 7 (1): 50–59.

Schmitt, Fabian, Seethu M. Christopher, Kirill Tumanov, Gerhard Weiss, and Rico Möckel. 2018. “Evaluating the Adoption of the Physical Board Game Ludo for Automated Assessments of Cognitive Abilities.” In Serious Games, edited by Stefan Göbel, Augusto Garcia-Agundez, Thomas Tregel, Minhua Ma, Jannicke Baalsrud Hauge, Manuel Oliveira, Tim Marsh, and Polona Caserman, 30–42. Cham: Springer International Publishing.

Setyosari, Punaji. 2016. Metode Penelitian Pendidikan Dan Pengembangan. 4th ed. Jakarta: Prenadamedia Group.

Singh, Prabhat R., Mohamed Abd Elaziz, and Shengwu Xiong. 2019. “Ludo Game-Based Metaheuristics for Global and Engineering Optimization.” Applied Soft Computing 84 (November): 105723. https://doi.org/10.1016/j.asoc.2019.105723.

Suryobroto, Agus S. 2004. Diklat Sarana Dan Prasarana Pendidikan Jasmani. Yogyakarta: FIK UNY.

Utari, Tiya Rurin, Amrul Bahar, and Dewi Handayani. 2017. “Perbandingan Hasil Belajar Siswa Menggunakan Media Daily Chemquiz Dan Permainan Ranking One Chemistry Quiz.” ALOTROP Jurnal Pendidikan Dan Ilmu Kimia 1 (2): 93–97.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Copyright (c) 2019 Tadulako University. Powered by Public Knowledge Project OJS



Published By: Tadulako University

Editorial Address : Jl. Soekarno Hatta Km.9. Fakutas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Prodi Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi Tadulako University, Palu, Indonesia

Tel / fax : (0451)429743 / (0451) 429743

Email : Jurnal.olahraga.untad@gmail.com

Tadulako Journal Sport Sciences And Physical Education  Index to


Creative Commons License

 

Tadulako Journal Sport Sciences and Physical Education is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.