HUBUNGAN KELENTUKAN TOGOK KEDEPAN TERHADAP KETERAMPILAN MENGGIRING BOLA PADA PERMAINAN SEPAK BOLA SISWA SD BK TANAPOBUNTI
Abstract
ABSTRAK
Permasalahan utama penelitian ini adalah rendahnya ketrampilan menggiring
bola pada permainan sepakbola siswa SD BK Tanapobunti Kabupaten Sigi.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan kelentukan togok terhadap
ketrampilan menggiring bola pada permainan sepak bola. Populasi penelitian ini
adalah seluruh siswa kelas V SD BK Tanapobunti Kabupaten Sigi Sampel dalam
penelitian ini adalah siswa putra yang berjumlah 25 orang siswa yang diambil dengan
menggunakan purposive sampling. Penelitian ini bersifat deskriptif dengan satu
variabel bebas yaitu kelentukan togok serta satu variable terikat yaitu ketrampilan
menggiring bola pada permainan sepk bola.
Metode penelitian yang digunakan adalah metode eksperimen dengan
menggunakan uji korelasi. Berdasarkan hasil analisis data kelentukan togok dengan
kemampuan menggiring bola dalam permainan sepak bola pada siswa SD BK
Tanpobunti melalui perhitungan koefisien korelasi menggunakan uji korelasi
person, diperoleh nilai (r) 0,694 dengan tingkat probabilitas (0,000) ≤ 0,05 karena
nilai (r) hitung 0,694 ≥ (r) tabel (0,05) 0,404 dengan demikian ada hubungan yang
signifikan antara kelentukan togok dengan kemampuan menggiring bola dalam
permainan sepak bola pada siswa SD BK Tanapobunti.
Kata Kunci : Kelentukan togok, ketrampilan menggiring bola.
Permasalahan utama penelitian ini adalah rendahnya ketrampilan menggiring
bola pada permainan sepakbola siswa SD BK Tanapobunti Kabupaten Sigi.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan kelentukan togok terhadap
ketrampilan menggiring bola pada permainan sepak bola. Populasi penelitian ini
adalah seluruh siswa kelas V SD BK Tanapobunti Kabupaten Sigi Sampel dalam
penelitian ini adalah siswa putra yang berjumlah 25 orang siswa yang diambil dengan
menggunakan purposive sampling. Penelitian ini bersifat deskriptif dengan satu
variabel bebas yaitu kelentukan togok serta satu variable terikat yaitu ketrampilan
menggiring bola pada permainan sepk bola.
Metode penelitian yang digunakan adalah metode eksperimen dengan
menggunakan uji korelasi. Berdasarkan hasil analisis data kelentukan togok dengan
kemampuan menggiring bola dalam permainan sepak bola pada siswa SD BK
Tanpobunti melalui perhitungan koefisien korelasi menggunakan uji korelasi
person, diperoleh nilai (r) 0,694 dengan tingkat probabilitas (0,000) ≤ 0,05 karena
nilai (r) hitung 0,694 ≥ (r) tabel (0,05) 0,404 dengan demikian ada hubungan yang
signifikan antara kelentukan togok dengan kemampuan menggiring bola dalam
permainan sepak bola pada siswa SD BK Tanapobunti.
Kata Kunci : Kelentukan togok, ketrampilan menggiring bola.
Full Text:
PDFRefbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c)
Published By: Tadulako University
Editorial Address : Jl. Soekarno Hatta Km.9. Fakutas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Prodi Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi Tadulako University, Palu, Indonesia
Tel / fax : (0451)429743 / (0451) 429743
Email : Jurnal.olahraga.untad@gmail.com
Tadulako Journal Sport Sciences And Physical Education Index to





Tadulako Journal Sport Sciences and Physical Education is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.